Cara instal windows 7 di laptop lenovo B40 dengan USB flashdisk

Kotanopan.com Cara instal windows 7 di laptop lenovo B40 dengan flashdisk.
laptop ini cukup bagus lho dengan processor intel core i3 generasi ke 3 dan juga di bekali VGA amd ATI radeon, dan enaknya LEnovo ini bisa Istal windows 7 dan juga windows 10,asyik kan? iya,
jadi mari kita mulai proses Instalnya

Baca Juga:
Masalah Saat Instal Dapodik 2019C pada windows 7 dan solusinya
Perbaiki We Couldn’t Create a New Partition Or Locate An Existing One

Eh,,,, meskipun Laptop ini sudah cukup berumur, tetapi performace nya masih goood baget lho, slim gak cepet panas, dan yang paling penting Kenceng + bisa windows

1. Pertama, matikan Laptop anda lalu colokan Flashdisk Instaler pada saat laptop masih mati (jangan colokan saat laptop hidup ya)
2. masuk pada settingan bios laptop B40 dengan cara ketik fn + f2 saat keluar tulisan lenovo.

3.Saat masuk di bios laptop lenovo B40 sekarang pilih tab BOOT dan pilih load pertama ke Flasdisk, jika ternyata flashdisk tidak terbaca di laptop saat instal Ulang gimana?
gampang, cabut aja flashdisknya dan matikan laptopnya, lalu pindah ke USB slot lainya dan nyalakan aja.



4.apabila settingan tersebut telah selesai sekarang yang anda lakukan tinggal menyimpanya dengkan pilih tab save and exit.

5. Laptop akan reeboot lagi dan tralala,,,,, nyala deh boot windows anda.

Cara instal windows 7 di laptop lenovo B40 dengan USB flashdisk dengan fufus

Baca juga:Cara Instal Ulang Notebook dan laptop HP Hewlett Packet Ke windows 7

Kalau ternyata masih gak bisa juga? atau instalan gagal?
nah ini masalah yang sering terjadi, maka anda harus merubah Partisi hardisk antara GPT ataupun MBR,
kalau tidak anda harus membuat USB bootable sekali lagi yang GPT agar bisa instal windows 7.

Author: Mr. wics

6 thoughts on “Cara instal windows 7 di laptop lenovo B40 dengan USB flashdisk

  1. gan ane mau tanya???
    ane kan prepare instal tuh..
    lha kok pas di partisi dia gak mau next padahal udah didelete ..
    apa yang salah gan..
    ni muncul tulisan
    “WINDOWS CANNOT BE INSTALLED TO THIS DISK. THE SELECTED DISK IS OF THE GPT PARTITION STYLE”
    gmn solusinya gan??

  2. wah ane belum pernah nih gan install sendiri windows laptop, soalnya takut kalau salah dan eror sehingga saya bawa laptop untuk di install di service komputer 😀

  3. kebanyakkan laptop lenovo yang saya lihat dan dipunyai oleh teman-teman saya adalah laptop yang kegunaannya untuk keperluan seperti kuliah dan bekerja. Namun tidak sedikit yang mereka tidak tahu bahwa lenovo juga bisa mereka pakai untuk bermain games, seperti contohnya laptop lenovo ideapad yang memang dikhususkan oleh lenovo untuk diperuntukkan di lini gaming.

    1. iya om, Lenovo memang performacenya bagus, meskipun sudah berumur masih work it, dan lagi fiturnya sperti “melebihi jamanya” jadi kdang ada yang agak kesulitan kalau belum biasa instal windows 7

Tinggalkan Balasan ke vito dery Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

two + 4 =